SMK Pusat Keunggulan

Menurut Dr. Ir. M. Bakrun, MM (Direktur SMK, Ditjen Pendidikan Vokasi) kedepan, lulusan kita harus lulusan yang mudah beradaptasi. Dalam kondisi ini yang bisa bertahan adalah mereka yang kreatif tidak terpaku pada satu keterampilan. 

Untuk meningkatkan kualitas pembelajaran pada siswa SMK penataan dan pengkondisian ulang ini atau redesign SMK dilakukan Direktorat SMK, Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi secara utuh dan menyeluruh.

Dalam program kerja lanjutan, Direktorat SMK, Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi menyasar sekolah untuk pengembangan Center Of Excellence (COE) yang dikategorikan menjadi tujuh sektor, yaitu; 
  1. Pemesinan dan Konstruksi = 70 SMK
  2. Hospitality = 98 SMK
  3. Ekonomi Kreatif = 90 SMK
  4. Care Services/ Caregiver =  10 SMK
  5. Sektor lainnya = 86 SMK
  6. Papua/ Papua Barat = 2 SMK
  7. Kerjasama Luar Negeri = 51 SMK
SMK yang masuk dalam kategori COE sudah pasti memiliki satu atau lebih Kompetensi Keahlian yang dihubungkan dengan kepala sekolah yang memiliki kemampuan Chief Executive Officer (CEO) layaknya memimpin perusahaan.
(Sumber: https://www.youtube.com/watch?v=VUTYJtYkydE)

Nah, untuk lebih jelasnya kita simak video berikut ya









Posting Komentar

0 Komentar